1. Lost Alone
Band asal inggris ini ditemukan oleh MCR (my chemical romance) , band ini baru mengeluarkan satu album,hits-nya juga hanya beberapa, seperti unleashed all sands of time,band ini memiliki warna musik yang berbeda dari band lainnya,vokalis band yang kurus dan penampilannya seperti vokalis band jaman dulu
(jaman-jaman oasis,the who,the doors) membuat kita seakan bernostalgia kembali dengan band-band favorit di tahun 1990-an,rating yang saya beri untuk band ini adalah 3,75 dari 5 bintang,keren!!
Fanpage tidak ditemukan
2. Falling In Reverse
band ini sebenarnya bukan band unrated lagi,warna musiknya menekankan pada keahlian masih-masing personel,ronie radke (vokalis,jaket merah) dengan suara khasnya dan scream yang keren,jacky vincent(gitaris,baju tanpa lengan) dengan permainan solo guitarnya yang sangat mempesona telinga penikmat musik,ryan seaman(drumer,baju putih di belakang dengan celana pink) yang permainan drum-nya sangat energik dan masih banyak yang lain,mungkin beberapa tahun lalu band ini memang belum terkenal,tapi semenjak bebasnya vokalis mereka dari penjara,band ini langsung tancap gas mengeluarkan album ber-titel "the drug in me is you" dengan hits seperti goodbye graceful,pick up the phone,the westerner,im not a vampire,dan masih banyak lain,fanpage band ini di facebook sudah mencapai 700-an ribu penggemar,di kerrang! award,band ini meraih gelar best newcomer band,atau band pendatang baru terbaik,tapi karena band ini masih jarang terdengar di indonesia,jadi saya masukan saja ke dalam postingan ini,band ini patut anda dengar jika anda memang penggemar musik rock,rating yang saya berikan adalah 4,5 dari 5 untuk band ini
Fanpage Falling In Reverse
3. Enter Shikari
band keren ini berhasil menyabet dua gelar di ajang kerrang! award,yaitu best international live band dan juga hero of the year untuk sang vokalis,rou reynolds,shikari yang berarti hunter atau pemburu dalam bahasa hindi,mungkin memang cocok untuk band ini yang tak pernah berhenti memburu gelar dan juga fans dari hari ke hari,band ini sama seperti falling in reverse,merupakan band terkenal di inggris dan amerika,tetapi masuk kategori unrated di indonesia,bintang 4,5 juga untuk band ini dari 5 bintang
Fanpage Enter Shikari
4. The Maine
band ini mengandalkan musik yang santai,3 dari 5 personelnya memiliki wajah dan fisik yang keren,terutama sang vokalis,john o'callaghan,band ini aliran musiknya seperti all time low atau seperti hot chelle rae,tidak terlalu menekan pada vokal yang expert atau kualitas individual tiap personelnya,tetapi nilai kekompakan band ini tergolong bagus,hingga bisa menghasilkan musik yang padu,hits dari band ini antara lain adalah into your arms,inside of you,everything i ask for,dan masih banyak lagi,album dari band ini yang terkenal adalah can't stop,wont stop,diikuti dengan black and white,dan yang terbaru adalah pioneer,rating yang saya beri untuk band ini adalah 4 dari 5,kerennn!!!
Fanpage The Maine
5. Destine
band asal belanda ini memang unrated,fanpagenya di facebook baru mempunya sekitar 16 ribuan penggemar,band ini pernah ke indonesia,dan lagunya yang berjudul into your arms pernah masuk dalam album PES 2011,penampilan dari band ini mengagumkan,mereka benar-benar bisa tampil percaya diri dan apa adanya,sehingga para penikmat musik bisa benar-benar merasakan apa yang dimaksud dari lagu yang mereka ciptakan,hits dari band ini adalah spiders,into your arms dan juga stars,mereka juga sempat me remake lagu dari jay sean yang berjudul down,dan terbilang sangat keren,patut dicoba,untuk rating,saya berani memberi rating 4,75 dari 5 untuk band ini,karena inilah band yang benar-benar unrated,sangat jarang terdengar tetapi musik dari band ini tetap luar biasa
Fanpage Destine
Band asal inggris ini ditemukan oleh MCR (my chemical romance) , band ini baru mengeluarkan satu album,hits-nya juga hanya beberapa, seperti unleashed all sands of time,band ini memiliki warna musik yang berbeda dari band lainnya,vokalis band yang kurus dan penampilannya seperti vokalis band jaman dulu
(jaman-jaman oasis,the who,the doors) membuat kita seakan bernostalgia kembali dengan band-band favorit di tahun 1990-an,rating yang saya beri untuk band ini adalah 3,75 dari 5 bintang,keren!!
Fanpage tidak ditemukan
2. Falling In Reverse
band ini sebenarnya bukan band unrated lagi,warna musiknya menekankan pada keahlian masih-masing personel,ronie radke (vokalis,jaket merah) dengan suara khasnya dan scream yang keren,jacky vincent(gitaris,baju tanpa lengan) dengan permainan solo guitarnya yang sangat mempesona telinga penikmat musik,ryan seaman(drumer,baju putih di belakang dengan celana pink) yang permainan drum-nya sangat energik dan masih banyak yang lain,mungkin beberapa tahun lalu band ini memang belum terkenal,tapi semenjak bebasnya vokalis mereka dari penjara,band ini langsung tancap gas mengeluarkan album ber-titel "the drug in me is you" dengan hits seperti goodbye graceful,pick up the phone,the westerner,im not a vampire,dan masih banyak lain,fanpage band ini di facebook sudah mencapai 700-an ribu penggemar,di kerrang! award,band ini meraih gelar best newcomer band,atau band pendatang baru terbaik,tapi karena band ini masih jarang terdengar di indonesia,jadi saya masukan saja ke dalam postingan ini,band ini patut anda dengar jika anda memang penggemar musik rock,rating yang saya berikan adalah 4,5 dari 5 untuk band ini
Fanpage Falling In Reverse
3. Enter Shikari
band keren ini berhasil menyabet dua gelar di ajang kerrang! award,yaitu best international live band dan juga hero of the year untuk sang vokalis,rou reynolds,shikari yang berarti hunter atau pemburu dalam bahasa hindi,mungkin memang cocok untuk band ini yang tak pernah berhenti memburu gelar dan juga fans dari hari ke hari,band ini sama seperti falling in reverse,merupakan band terkenal di inggris dan amerika,tetapi masuk kategori unrated di indonesia,bintang 4,5 juga untuk band ini dari 5 bintang
Fanpage Enter Shikari
4. The Maine
band ini mengandalkan musik yang santai,3 dari 5 personelnya memiliki wajah dan fisik yang keren,terutama sang vokalis,john o'callaghan,band ini aliran musiknya seperti all time low atau seperti hot chelle rae,tidak terlalu menekan pada vokal yang expert atau kualitas individual tiap personelnya,tetapi nilai kekompakan band ini tergolong bagus,hingga bisa menghasilkan musik yang padu,hits dari band ini antara lain adalah into your arms,inside of you,everything i ask for,dan masih banyak lagi,album dari band ini yang terkenal adalah can't stop,wont stop,diikuti dengan black and white,dan yang terbaru adalah pioneer,rating yang saya beri untuk band ini adalah 4 dari 5,kerennn!!!
Fanpage The Maine
5. Destine
band asal belanda ini memang unrated,fanpagenya di facebook baru mempunya sekitar 16 ribuan penggemar,band ini pernah ke indonesia,dan lagunya yang berjudul into your arms pernah masuk dalam album PES 2011,penampilan dari band ini mengagumkan,mereka benar-benar bisa tampil percaya diri dan apa adanya,sehingga para penikmat musik bisa benar-benar merasakan apa yang dimaksud dari lagu yang mereka ciptakan,hits dari band ini adalah spiders,into your arms dan juga stars,mereka juga sempat me remake lagu dari jay sean yang berjudul down,dan terbilang sangat keren,patut dicoba,untuk rating,saya berani memberi rating 4,75 dari 5 untuk band ini,karena inilah band yang benar-benar unrated,sangat jarang terdengar tetapi musik dari band ini tetap luar biasa
Fanpage Destine
0 komentar:
Post a Comment
Silahkan tinggalkan komentar di postingan ini